18 Desember 2019

BABINSA CANDIPARI SERDA MOHTAR SIGAP MENGAPRESIASIKAN DUKUNGANNYA DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA Musrenbangdes

Diposting oleh : Lina
- Dibaca: 509 kali

BABINSA CANDIPARI SERDA MOHTAR SIGAP MENGAPRESIASIKAN DUKUNGANNYA DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA (Musrenbangdes)

menjadi teladan dan senantiasa berada dikalangan masyarakat, sudah menjadi kewajiban seluruh babinsa.
Salah satu contohnya, babinsa candipari membuktikan dalam kegiatan perencanaan musyawarah pembangunan desa (Musrenbangdes)

Kegiatan tersebut telah diapresiasikan oleh babinsa serda mohtar untuk selalu berada
dikalangan masyarakat agar senantiasa terjalin keamanannya maupun
kesejahteraannya

Selaku aparat teritorial terpercaya dan tangan kanan yang handal, pastinya serda mohtar mengapresiasikan dukungannya dengan cara membantu mengamankan, mensejahterakan,dan menertibkan jalannya kegiatan perencanaan musyawarah pembangunan desa tersebut atau biasanya disebut Musrenbangdes

Dengan adanya kehadiran bapak babinsa yang senantiasa mendukung kegiatan baik dan positif, dapat membuktikan bahwa kegiatan tersebut berjalan dengan tentram, aman, dan tertib akan adanya babinsa. Selain itu pula dengan adanya babinsa membuktikan bahwa dikalangan masyarakat sangat membutuhkan kehadiran bapak bapak babinsa.

Adapun musyawarah pembangunan desa telah dihadiri oleh Camat Porong Bpk Mutadho S.SOS, Kasirenbang Kecamatan, serta para staf perangkat kecamatan, Danramil 0816/04 Porong yang diwakili babinsa desa, Kapolsek Porong, Ketua BPD dan anggotanya, dan terakhir tokoh masyarakat desa beserta ketua RT/RW

Hal ini sudah dibuktikan oleh serda mohtar yang senantiasa mendukung dan mengamankan jalannya kegiatan musyawarah pembangunan desa (Musrenbangdes)


BERITA LAINNYA

 

 

KOMANDAN
KASDIM
GALERI FOTO
PENGUMUMAN

PENGUNJUNG