12 Maret 2020

Babinsa Koramil 0816/10 Balongbendo hadiri Rakor Lomba Kampung Bebas Narkoba

Diposting oleh : Lina
- Dibaca: 550 kali

Sidoarjo

Balongbendo,Babinsa serka suwardi anggota koramil10 Balongbendo menghadiri acara rapat koordinasi lomba Kampung bebas narkoba yang di selenggarakan di Balai desa swaluh kecamatan Balongbendo kabupaten Sidoarjo Rabu,11/03/2020. 

 

Rakor lomba kampung bebas narkoba turut hadir camat balongbendo yang diwakili Bapak sigit,Kapolsek balongbendo kompol Sugeng purwanto,Danramil balongbendo yang diwakili serka suwardi,Tim Narkoba,Kepala Desa,Perwakilan masyarakat setempat. 

 

Kegiatan ini merupakan suatu wujud menciptakan suasana kampung yang bebas narkoba sehingga perlunya dilakukan kegiatan Rakor untuk dilombakan tingkat kabupaten dengan tema" Lomba Kampung Bebas Narkoba " sehingga nantinya akan dibentuk maupun dipilih diantara desa desa yang berada diwilayah balongbendo untuk menampilkan satu desa yang akan dilombakan tingkat kabupaten untuk itu wilayah balongbendo yang terpilih untuk dijadikan lomba kampung bebas narkoba adalah desa swaluh kecamatan balongbendo kabupaten sidoarjo tegas kapolsek balongbendo. 

 

Dan saya menghimbau kepada pihak yang terkait untuk mendukung kegiatan ini agar terlaksana dengan sukses nantinya lomba kampung bebas narkoba tentunya juga saya berharap dari kepolisian (polsek) koramil beserta masyarakat ikut serta mensukseskan kegiatan ini nantinya kita akan pasang bener bertuliskan kampung bebas narkoba di pintu masuk/gapura desa dan akan kami tempelkan stiker bebas narkoba di setiap rumah rumah warga ucap tim Narkoba (Arb)


BERITA LAINNYA

 

 

KOMANDAN
KASDIM
GALERI FOTO
PENGUMUMAN

PENGUNJUNG