13 Maret 2019

Babinsa Pelda H Sutomo Tanamkan Wasbang dan PBB Pada Calon Kerja.

Diposting oleh : Lina
- Dibaca: 551 kali



Sidoarjo.

Babinsa Ramil 0816/05 Tulangan memberikan materi wasbang dan PBB Dalam rangka mewujudkan sikap dan tingkah laku yang bermanfaat bagi kepentingan masyarakat dan menghindari penyimpangan-penyimpangan sosial yang dapat merusak norma-norma dan nilai-nilai kebudayaan Indonesia, Komando Rayon Militer (Koramil) 0816/03 Tulangan Pelda H Sutomo dan Serda Serda Andi Junaedi ,Pelda Poniman melaksanakan kegiatan wasbang Di BLK kabupaten yang berada di desa kebaron yang di ikuti oleh 62 calon kerja Serda Andik Junaedi ,pelda Poniman dan Pelda H Sutomo memberikan pemahaman tentang Wawasan Kebangsaan (Wasbang) dan PBB kepada calon kerja Kecamatan Tulangan, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, senin (13/3/2019).

Dan Komandan Koramil (Danramil) 0816/05 Tulangan Kapten lnf Parlan mengapresiasi kepada anggotanya yang aktif memberikan materi Wasbang dan PBB kepada generasi muda ke pada para calon kerja.
Untuk Menanamkan pemahaman Wasbang dan cinta tanah air bagi generasi muda khususnya para calon kerja penting dan harus dilakukan sejak dini sehingga kedepan diharapkan akan terbentuk generasi penerus bangsa yang berkarakter di Balai Latihan Kerja di Desa kebaron kecamatan Tulangan begitulah ucap dari komandan koramil 05 Kapten lnf Parlan..(Lyn/zeey/Luk).


BERITA LAINNYA

 

 

KOMANDAN
KASDIM
GALERI FOTO
PENGUMUMAN

PENGUNJUNG