20 Mei 2020

Pelda Sutikno Babinsa 0816/01 Sidoarjo hadiri pemberian BLT dana desa Blurukidul Sidoarjo

Diposting oleh : Lina
- Dibaca: 567 kali



Sidoarjo.Babinsa Desa Blurukidul Kec Sidoarjo Pelda Sutikno dampingi pembagian Bantuan Langsung Tunai dana desa / BLTDD dampak Covid 19  Bertempat di Balai Desa Bluru kidul Sidiarjo pada Hari Rabu tanggal 20 Mei 2020 pkl 10.00 WIB. Pembagian ini dilaksanakan kepada 155 KK warga yang tidak mampu dan dana yang di terimakan Rp 600.000 , dan pembukaan rekening Bank Delta artha sidoarjo.

Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Sidoarjo Bu Agustin Ariani SH, Kades  Tri Prastio SH.beserta perangkat desa, Babinkamtibmas Aiptu H Ali Sadikin SH. Babinsa Pelda Sutikno,Kegiatan ini d mulai pkl 10.00 WIB. Pembagian BLTDD  diserahkan secara simbolis kepada 3 orang  penerima BLTDD oleh Camat sidoarjo  ,kades Blurukidul dan Babinsa Bluru kidul.Untuk penempelan stiker telah dilaksanakan pada malam hari setelah selesai rapat khusus pemutakhiran data BLT di balai desa Bluru kidul Kegiatan ini dilaksanakan sesuai data agar tidak salah sasaran. Warga menyambut baik dan diharapkan bisa membantu kebutuhan warga yang kekurangan ditengah pandemi Covid 19.

Camat Sidoarjo Menyampaikan agar BLT desa ini benar benar di manfaatkan untuk kebutuhan yang sangat berguna bagi keluarga masing².

Babinsa Desa Blurukidul Pelda sutikno mengatakan " penempelan stiker ini bertujuan agar tepat sasaran bagi penerima nya dan sebagai penanda bagi keluarga yg mendapatkan bantuan dana BLT ini"biar warga yg lain tahu kalau penghuni rumah tersebut betul betul tidak mampu.( ash )


BERITA LAINNYA

 

 

KOMANDAN
KASDIM
GALERI FOTO
PENGUMUMAN

PENGUNJUNG